Kamis, 06-02-2025
  • Informasi PPDB, Hubungi: 081217531918

SD Muhammadiyah Suronatan Yogyakarta Mengadakan Penyembelihan Hewan Kurban

Diterbitkan : - Kategori : Berita

Hari raya Idul Adha merupakan salah satu hari besar umat islam di seluruh dunia. Pada kesempatan ini SD Muhammadiyah Suronatan turut serta mengadakan penyembelihan hewan kurban satu ekor sapi bertempat di SD Muhammadiyah Suronatan pada hari selasa tanggal 18 juni 2024.

Daging hewan kurban sebagian akan dibagikan kepada warga sekitar sekolah serta bapak ibu guru dan karyawan. (@nunk)

0 Komentar

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x